Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2014

Arsitektur Telematika

Client - Server merupakan sebuah paradigma dalam  teknologi informasi  yang merujuk kepada cara untuk mendistribusikan aplikasi ke dalam dua pihak: pihak client dan pihak Server. Proses yang terjadi yaitu memecah suatu proses antara sisi client dan Server, sehingga client akan memproses sebagian resourcenya, sedangkan pemrosesan yang diserahkan pada sisi Server. Secara umum  komputer dapat di katakan sebagai client, jika menerima layanan tertentu dari Server dan disebut Server jika member layanan tertentu pada client. 1. Arsitektur Dari Sisi Client Karakteristik Client : Selalu memulai permintaan ke Server. Menunggu balasan. Menerima balasan. Biasanya terhubung ke sejumlah kecil dari Server pada satu waktu. Biasanya berinteraksi langsung dengan pengguna akhir dengan menggunakan antarmuka pengguna seperti antar muka pengguna grafis. Khusus jenis Client mencakup: web browser, e-mail Client, dan online chat Client. 2. Arsitektur Dari Sisi Server Kar

Telematika Dan Trend Arah Perkembangan Masa Depan

a. Pengertian Telematika Istilah Telematika tentu tidak asing pada saat ini, kata Telematika sendiri berasal bahasa Perancis “Telematique” dipopulerkan pertama kali pada tahun 1978 oleh Simon Nora dan Alain Minc dalam bukunya yang berjudul L’informatisasation de la Societe. Telematika di artikan sebagai sistem jaringan komunikasi dengan teknologi informasi. Merujuk sebagai suatu sisem elektronik yang lahir dari perkembangan telekomunikasi, media dan informatika. Para praktisi menyatakan bahwa “Telematics” adalah singkatan dari “Telecomunications” and “Informatics” sebagai wujud dari perpaduan konsep Computing and Communication. Juga dikenal sebagai “The New Hybrid Technology” yang lahir karena perkembangan teknologi digital. Menurut Kerangka Kebijakan Pengembangan dan Pendayagunaan Telematika di Indonesia. Teknologi Telematika merupakan singkatan dari teknologi komunikasi, media, dan informatika. Telematika sebagai singkatan dari Tele yang artinya Telekomunikasi, Ma sebaga